Bitungnews – Konstelasi politik jelang masa pendaftaran Bakal calon walikota/wakil walikota Bitung, 26-28 Juli, perubahan politik terhitung per-detik.
Informasi yang dapat dihimpun bitungnews.com, PDIP, Nasdem, PKB, PAN, akan mengusung Max Jonas Lomban – Eva Sarundajang.
PKPI, Demokrat mengusung Hengky Honandar – Fabian Kaloh. Sedangkan Gerindra-Golkar hingga kini masih menggodok sejumlah pasangan calon, tetapi yang paling menguat pasangan Aryanti Baramuli Putri – Santy G. Luntungan.
Namun tiga pasangan tersebut sewaktu- waktu dapat berubah, tergantung libido politik dan bargaining politik elit, Dewan Pimpinan Pusat.